
Ucapan Duka Cita Untuk Dr. Artidjo Alkostar, S.H., LLM
www.pa-kefamenanu.go.id || 01 Maret 2021
Segenap Keluarga Besar Pengadilan Agama Kefamenanu,
mengucapkan turut berduka cita yang sedalam-dalamnya atas wafatnya :
DR. ALTIDJO ALKOSTAR, S.H., LLM
(Mantan Hakim Agung Mahakamh Agung RI)
Semoga Amal ibadah Nya diterima disisi Allah SWT, dimapuni segala khilaf dan salahnya
dan mendapatkan tempat terbaik di Surga-Nya, Amin Allahumma Amin.